Konsep Dasar Animasi

Animasi merupakan kata yang berasal dari "animate" yaitu menghidupkan jadi animasi adalah sekumpulan gambar yang berurutan (squence) dan memberikan ilusi gerak bagi yang melihatnya.



Cara kerja animasi adanya sejumlah frame yang di baca dalam tempo tertentu sering disebut dengan fps (frame per second).

4 Jenis Animasi

1. Animasi Tradisional
  • Sering disebut animasi cell (celluloid)
  • Digambar manual di kertas transparan
2. Animasi Stopmotion
  • Clay animation - dengan menggunakan tanah liat
  • Cut out animation - animasi dengan potongan kertas
  • Animasi stop motion fotografi - animasi untuk hampir semua pergerakan benda
3. Animasi Komputer
  • Manual - digerakkan secara manual animasi dengan menciptakan keyframe sebagai penanda gerak
  • Motion Capture - gerakan diambil dari gerakan tubuh manusia
  • Dynamic Simulation - gerakan animasi dengan perhitungan fisika
  • Animasi Perticle - animasi berupa komponen kecil seperti asap,air,pasir
4. Animasi Hybrid
  • Penggabungan dari beberapa teknik pembuatan animasi, baik komputer dengan stopmotion ataupun  celluloid.



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Konsep Dasar Animasi"

Posting Komentar